Resep Cake Ketan Hitam

Resep Cake Ketan Hitam - Hallo sahabat Cara Cantik Kekinian, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Cake Ketan Hitam, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Ragam, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Cake Ketan Hitam
link : Resep Cake Ketan Hitam

Baca juga


Resep Cake Ketan Hitam

Bahan-bahan:

250 gram tepung ketan hitam
200 gram gula pasir
200 gram minyak goreng
6 butir telur
1/2 sdt garam
1/2 sdt vanili
2 sdm susu kental manis

Cara Membuat:
  • Kocok telur dan gula hingga kental. Masukkan garam dan vanili, kocok rata. Masukkan susu kental manis, kocok rata.
  • Masukkan tepung ketan hitam dengan cara diayak ke dalam kocokan telur, aduk rata.
  • Masukkan minyak goreng, perlahan. Aduk balik sampai rata.
  • Masukkan adonan ke dalam loyang, panggang 30 menit suhu 180C. Bisa gunakan loyang 30×10, jadinya 2 loyang. Atau gunakan loyang 24×24 kalau mau buat jadi lebih tipis.
  • Setelah matang, angkat, dinginkan, keluarkan dari loyang.
  • Coret-coret dengan coklat putih cair untuk hiasan.
Comments

comments

Powered by Facebook Comments

Powered By WizardRSS.com &
Hand Chain Saw - a must have Survival tool, with many uses.

from BukanRahasiaLagi http://bukanrahasialagi.com/resep-cake-ketan-hitam.html



Demikianlah Artikel Resep Cake Ketan Hitam

Sekianlah artikel Resep Cake Ketan Hitam kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Cake Ketan Hitam dengan alamat link https://caracantikkekinian.blogspot.com/2013/09/resep-cake-ketan-hitam.html

0 Response to "Resep Cake Ketan Hitam"

Post a Comment